INISUMEDANG.COM – Samsung kembali merilis Handphone terbarunya, kali ini samsung telah meluncurkan Galaxy M23 5G di pasar Indonesia.
Samsung terus konsisten mengeluarkan Hape canggihnya yang tentunya menarik.
Hp terbaru dari produk samsung yaitu Galaxy M23 5G terbaru ini telah membuat orang orang penasaran. Karena memiliki sisi tampilan yang modern dan telah menjamin kualitasnya.
Hape asal pabrikan korea selatan ini, telah membenamkan panel LCD dengan Refresh Red mencapai 120Hz. Sedangkan ukuran layar untuk hp samsung M23 5G ini memiliki layar 6,6 inchi, dengan kemampuan resolusi yang baik, guna memastikan visualisasinya tetap tajam dan jernih. Menariknya HP ini sudah dilapisi dengan pelindung corning gorilla glass 5.
Beralih pada segmen lain, Hp ini memiliki Snapdragon 750 G yang memang salah satu keunggulan dari spek Samsung Galaxy M23 5G. Pasalnya, cv yang dibawa ponsel Samsung galaxy M23 ini memang dikhususkan untuk mendukung aktivitas gaming.
Secara propesional kinerja program yang sangat handal, di samping itu samsung Galaxy M23 ini pun juga turut serta menyertakan sistem Ram yang memiliki kapasitas 4/6/8 GB untuk mengatur kecepatan akses multitasking secara berimbang dan responsif.
Sementara untuk memori internalnya. HP ini memiliki kapasitas 128 GB juga turut hadir bagi media penyimpanan dari hp android buatan samsung ini.
Harga Samsung Galaxy M23 5G berkisar 3-4 Jutaan, Dengan Grafis GBU Adreno 619 Sangat Cocok Untuk Bermain Game
Dalam aspek grafisnya sendiri. Samsung telah menerapkan sistem kartu grafis berupa GBU Adreno 619 yang sangat membantu dalam menjalankan untuk grafik gaming.
Untuk soal sistem oprasinya samsung galaxy M23 menjalankan OS Android 12 yang sudah dilengkapi fitur terbaru. Dan mampu berintegrasi dengan beberapa sistem komponen yang berjalan pada HP ini.
Kamera pada spesifikasi Samsung
Galaxy M23 pun tampaknya juga salah satu bagian yang tak bisa kita tinggalkan begitu saja.
Salah satu di antaranya yakni keunggulan pada sistem kamera belakangnya. Pasalnya, kamera utama dari spek samsung Galaxy M23 ini telah mendapat dukungan berupa 3 lensa yang mana masing masing kamera tersebut telah mendapat kelengkapan resolusi dari 50Mp kamera utama, kamera ultra white 8Mp dan Mapro 2Mp. Dan tak lupa kamera depan samsung galaxy M23 telah diandalkan dengan kemampuan resolusi 13MP saja.
Di lain sisi untuk menunjang konektivitas akan kebutuhan aktivitas harian konsumen, HP ini juga telah turut menyertakan beberapa fitur seperti bluetooth 5.2 Koneksi Mfc, audio jek 3,5 mm, USB ataupun koneksi USB tapsi.
Kualitas batrei juga sangat penting bagi seluruh ponsel, Baterai samsung Galaxy M23 ini telah membekali kualitas baterai dengan 5000 mAh dengan pengisian daya cepat 25 watt.
Berdasarkan informasi harga HP ini banyak yang memperkirakan bahwa harga Samsung Galaxy M23 akan berada pada kisaran Rp3-4 jutaan.